Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon BARRIER X

BARRIER X

1.3
1 ulasan
11.3 k unduhan

Menghindari kendaraan dengan kecepatan supersonik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

BARRIER X adalah sebuah gim arkade yang meriah. Anda mengontrol sebuah kapal dengan kecepatan penuh pada sebuah ruang lebar nan penuh rintangan. Jika Anda menyentuh salah satu rintangan ini, kapal akan meledak dan hancur berkeping-keping.

Kontrol BARRIER X sederhana: tekan bagian kanan atau kiri layar untuk memindahkan kapal ke arah itu. Dengan cara ini, Anda harus mencoba menghindari segala rintangan yang menghadang... yang jumlahnya cukup banyak.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Kecepatan kapal akan meningkat setiap 15 detik yang pada gilirannya digunakan untuk menghindari rintangan. Dengan demikian, menghindari rintangan selama lebih dari satu menit sudah dianggap sebagai prestasi... yang mampu mengaktifkan level baru. Secara total, ada tujuh level yang tersedia.

BARRIER X adalah sebuah gim spektakuler dalam segala hal, yang menyajikan trek suara dan grafis luar biasa. Selain itu, peringkat daring yang tersedia memungkinkan Anda menantang teman-teman lewat internet untuk melihat siapa yang paling lama bisa menghindari rintangan.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Informasi tentang BARRIER X 1.3

Nama Paket com.pinkapp.barrier
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Arkade
Bahasa B.Indonesia
Penerbit PINKAPP
Unduhan 11,302
Tanggal 15 Apr 2016
Rating Konten +3
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 1 Android + 2.3.3, 2.3.4 18 Sep 2016

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon BARRIER X

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

ipsx icon
ipsx
pada 2024

Gamenya sangat bagus

1
Balas
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon Minecraft Pocket Edition 2018 Guide
Informasi dasar di Minecraft Pocket Edition
Ikon KawaiiWorld
Versi kawaii dari game ikonik Minecraft
Ikon Angry Birds Classic
Hancurkan babi-babi jahat dengan burung-burung marah
Ikon Angry Birds Rio
Lempar burungnya ke udara...di Rio de Janeiro
Ikon Turbo Dismount
Sebuah tragedi kinetik mobil orisinal
Ikon Stickman Party
Game mini yang seru untuk hingga empat pemain
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Game Turbo
Meningkatkan performa game di peranti Xiaomi
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!